Find Us On Social Media :

Kemiskinan Mendarah Daging di Korea Utara, Terkuak Cara Kim Jong-Un Halalkan Segala Cara Demi Dapatkan Uang Untuk Bikin Rudal Nuklir

By Mentari DP, Senin, 7 Februari 2022 | 13:30 WIB

Pemimpin Korea Utara kim Jong Un uji coba senjata peluncur roket.

Intisari-Online.comKorea Utara memang dikenal sebagai negara yang tertutup.

Meski begitu ada beberapa fakta mengenai Korea Utara sudah diketahui negara lain.

Salah satunya fakta mengenai Korea Utara bukanlah negara kaya. Malahan bisa tergolong negara termiskin di dunia.

Menurut sebuah laporan oleh Program Pangan Dunia PBB, dari 25 juta total populasi negara itu, 10 juta di antaranya alami kekurangan gizi.

Bahkan sebagian besar warga Korea Utara disebut tidak mampu membayar mata pencaharian mereka.

Soal PDB atau Produk domestik bruto, Korea Utara menempati peringkat ke-298 di dunia.

Korea Utara berada tepat di atas Rwanda, sebuah negara di Afrika timur yang dilanda kemiskinan.

PDB ialah nilai pasar semua barang dan jasa yang diproduksi oleh suatu negara.

Baca Juga: Sebulan Lebih Tak Terdengar Kabarnya, Tak Hanya Tampil dengan Tubuh Kurusnya, Kim Jong-Un Juga Terlihat Tertatih-tatih Ketika Berjalan, Disebut Sang Diktator Sedang 'Berjuang'

Baca Juga: Saat Seluruh Dunia Soroti Rusia vs Ukraina, Tanpa Disadari Korea Utara Telah Menembakkan Rudal Balistik ke Lokasi Ini, Bikin Korea Selatan dan Amerika Panik Bukan Main

Meski begitu, Korea Utara juga dikenal sebagai salah satu negara pembuat senjata nuklir di dunia.

Kira-kira dari mana Kim Jong-Un mendapatkan uang untuk membangun senjata nuklir.