Find Us On Social Media :

Ini Dia Sumber Sejarah Kerajaan Majapahit Dari Dalam dan Luar Negeri

By May N, Selasa, 25 Januari 2022 | 13:41 WIB

Permukaan air Candi Tikus, Trowulan, menyurut kala pertengahan musim kemarau. Sejatinya bangunan tersebut merupakan petirtaan agung untuk Raja Majapahit.

Kita-kitab tersebut meliputi : Kitab Negarakertagama, Sutasoma, Kunjarakarna, Arjunawiwaha, Prapanca, Sundayana, Panjiwijayakrama, Usana Jawa, Usana Bali, dan Ranggalawe.

4. Babat Majapahit

Secara umum babat merupakan sebuah kisah sejarah yang dibukukan.

Beberapa babat yang bisa dijadikan sebagai sumber sejarah kerajaan Majapahit meliputi: Babat Tanah Jawi, Babat Parahyangan dan Serat Sunda.

Baca Juga: Inilah Sumber Sejarah Kerajaan Tarumanegara dari Prasasti dan Lainnya

Baca Juga: Sumber Sejarah Kerajaan Kediri Masih Lengkap, Ini Dia Daftarnya

5. Kidung

Sumber sejarah Kerajaan Majapahit dari dalam negeri selanjutnya yaitu Kidung atau syair yang memiliki pesan/makna pada liriknya.

Salah satu kidung yang isinya menceritakan kerajaan Majapahit adalah Kidung Harsawijaya.

Kidung ini berisi mengenai keruntuhan Kerajaan Singasari, kemudian berdirinya Kerajaan Majapahit yang dipelopori oleh Raden WIjaya.

Kidung lain yang dapat dijadikan sumber sejarah kerajaan Majapahit yakni Kidung Sundawana dan Panjiwijayakarma.

Sumber Sejarah Kerajaan Majapahit Dari Luar Negeri