Find Us On Social Media :

Anda Harus Tahu Cara Mudah dan Hemat Ini! Berikut Cara Menanam Tomat hanya dengan Empat Irisan Tomat Saja, Yuk Simak...

By Muflika Nur Fuaddah, Rabu, 15 Desember 2021 | 21:08 WIB

Cara menanam tomat dengan irisan

Atau Anda juga dapat menggunakan tomat yang terlalu matang, bahkan yang busuk.

Ini tidak akan memengaruhi tanaman tomat Anda, dan memanfaatkan tomat yang tidak termakan.

Selanjutnya, tutupi irisan tomat dengan lebih banyak tanah.

Tetapi berhati-hatilah agar tidak menambahkan terlalu banyak karena bijinya harus dapat tumbuh.

Benih-benih ini akan mulai tumbuh dalam beberapa minggu.

Baca Juga: Inilah Tradisi Aneh dan Indah Sepanjang Sejarah Untuk Sambut Musim Panas di Belahan Dunia yang Miliki Empat Musim, Salah Satunya adalah ‘Perang’ Tomat

Setelah tumbuh agak tinggi, Anda harus memindahkannya ke dalam pot yang lebih besar atau langsung ke tanah.

Ini penting untuk memastikan bahwa tanaman tidak bersaing untuk mendapatkan nutrisi.

Cara Merawat Tomat

Dari saat ditanam, tanaman tomat membutuhkan penyiraman setiap hari, terutama di awal dan selama masa pertumbuhannya.

Baca Juga: Setali Tiga Uang dengan Korea Utara, Negara Ini Juga Harus Pasrah Harga Kebutuhan Pokoknya Meroket Tak Masuk Akal, Beli 1 Kg Tomat Saja Harus Pakai Uang Bergepok-gepok