Find Us On Social Media :

Meski Baik Digunakan untuk Bersihkan Segala Hal, Tapi Baking Soda Tidak Boleh Digunakan untuk Cuci Muka, Mengapa? Ini Dia Alasannya!

By K. Tatik Wardayati, Rabu, 3 November 2021 | 17:00 WIB

Baking soda.

Intisari-Online.com – Akhir-akhir ini baking soda atau soda kue sedang naik daun atau sedang populer.

Tidak hanya digunakan sebagai salah satu bahan pengembang adonan kue, tetapi juga diklaim dapat membersihkan semua hal.

Dari menggunakannya untuk mencuci rambut bahkan menghilangkan serangga.

Memang benar bahwa baking soda sangat bagus untuk membuat bak mandi Anda kembali kinclong dan menetralkan bau badan yang tidak diinginkan.

Baca Juga: Rutin Cuci Muka dengan Campuran Baking Soda dan Madu Selama Seminggu, Perempuan Ini Merasakan Hasil yang Menakjubkan, Masalah di Kulit Wajahnya Langsung Hilang

Tetapi, itu bukan berarti ide yang baik untuk mengaplikasikan baking soda di wajah Anda.

Inilah alasannya!

Mengapa baking soda tidak boleh digunakan untuk mencuci muka?

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Ternyata Cukup Pakai Baking Soda dan Cuka, Mencuci Handuk Jadi Lebih Mudah dan Bebas Bau!