Find Us On Social Media :

Jasad-jasad Korbannya Tersembunyi di Dasar Danau Berhantu, Inilah Pembantaian Gereja Liquica, yang Bisa Bikin Jokowi Dikecam Habis-habisan Usai Beri Penghargaan Kepada Pejuang Timor Leste Ini

By Afif Khoirul M, Minggu, 15 Agustus 2021 | 14:34 WIB

Pengibaran bendera Timor Leste saat perayaan Hari Kemerdekaan.

Dikatakan diajukan oleh 21 Perwira Indonesia, dan Milisi Timor yang pro-Indonesia.

Mengingat pembantaian ini dilakukan Indonesia, yang didukung milisi Timor Leste yang Pro-Indonesia.

Namun, beberapa waktu lalu pemerintah Indonesia padahal baru saja memberikan penghargaan pada milisi Timor Leste pro-Indonesia.

Pada Kamis (12/8/21), mantan pejuang Timor Leste, Eurico Guterres, menerima penghargaan dari Presiden Jokowi.

Pemberian penghargaan tanda kehormatan itu berdasarkan Keputusan Presiden Indonesia Nomor 76, 77 dan 78 TK tahun 2021 Tentang Penganugerahan Tanda Kehormatan Bintang Mahaputra, Bintang Budaya Paramadharma dan Bintang Jasa yang ditetapkan Jokowi pada 4 Agustus 2021.

Eurico dikenal sebagai wakil Panglima Milisi Pro-Indonesia di Timor Leste, pada 1999-2004.

Ia dibesarkan oleh warga Indonesia dan putus sekolah pada tingkat SMA.

Lalu sempat terlibat kegiatan gangster kecil-kecilan, sebelum bergabung dengan milisi pro Indonesia.

Awalnya intel militer Indonesia pernah menahannya dengan tuduhan dia terlibat dalam komplotan untuk membunuh Presiden kedua RI Soeharto yang saat itu akan berkunjung ke Dili pada 1988.

Baca Juga: 5 Fakta Timor Leste, Sejarah Bumi Lorosae dari Bekas Jajahan Portugis hingga Sengketa dengan Australia dan Merdeka dari Indonesia