Find Us On Social Media :

Bikin Panik Satu Indonesia, Pulau Sumatera, Kalimantan, dan Sulawesi Mendadak Dihantam Tsunami Virus Corona, Hanya Wilayah Ini yang Minim Kasus 

By Mentari DP, Jumat, 6 Agustus 2021 | 12:30 WIB

Lonjakan kasus virus corona di Indonesia.

Intisari-Online.com - Lonjakan kasus virus corona di Indonesia semakin menjadi-jadi.

Hingga Selasa (3/8/2021), kasus harian Covid-19 di Indonesia masih tergolong tinggi.

Yaitu 33.900 kasus baru.

 

 

Baca Juga: Bikin Iri Wanita Se-Indonesia, Ternyata Ini Penyebab Orang Makan Banyak Tapi Tetap Kurus, Nyesal Baru Tahu!

 

Lonjakan kasus virus corona di Indonesia itu juga menyebabkan jumlah kasus kematian bertambah hingga menembus lebih dari 100.000 kasus kematian.

Berita buruknya, kini tak hanya Pulau Jawa yang menjadi episentrum kasus virus corona di Indonesia.

Tapi lonjakan kasus virus corona juga terjadi di luar Pulau Jawa.

Hal itu disampaikan oleh Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito.

 

Baca Juga: Pantas Penyebarannya Semakin Menjadi-jadi, Ternyata Ada Pasien Long Covid-19, Miliki 200 Gejala dan Pengobatannya Sampai 9 Bulan, WHO Saja Langsung Prihatin!