Find Us On Social Media :

4 Obat Herbal Penurun Panas Dewasa, Murah Tapi Tidak Murahan!

By Muflika Nur Fuaddah, Kamis, 29 Juli 2021 | 20:27 WIB

Obat Herbal Penurun Panas Dewasa

Intisari-Online.com - Tahukah Anda obat herbal penurun panas dewasa?

Mungkin hampir sebagian orang langsung meminum obat jika mereka memiliki obat penurun panas.

Sementara sebagian lainnya hanya beristirahat tanpa meminum obat.

Memang kedua cara di atas adalah cara menurunkan panas yang paling popular.

Baca Juga: Obat Penurun Panas dengan Cara Alami, Salah Satunya Minum Air Kelapa

Tapi pernahkah Anda memikirkan untuk menggunakan obat herbal penurun panas dewasa?

Bahan alami di sini bukan sebuah kompres, namun benar-benar bahan alami dan tidak sama sekali menggunakan berbahan dasar kimia.

Seperti yang kita tahu, sebagai pertolongan pertama, umumnya orang meminum obat penurun panas yang berbahan kimia seperti parasetamol.

Sangat jarang kita menggunakan obat-obat tradisional.

Baca Juga: Demam Ringan Bisa Menjadi Efek Samping Imunisasi, Ini 7 Cara Menurunkan Panas Anak setelah Diimunisasi