Find Us On Social Media :

Nggak Perlu Jago Masukan Benang ke Jarum, Semua Bisa Ikuti Cara Memperbaiki Lubang di Baju Ini, Baju Favorit Bisa Langsung Dipakai Lagi!

By Khaerunisa, Kamis, 22 Juli 2021 | 14:40 WIB

Ilustrasi cara memperbaiki lubang di baju.

Baca Juga: Kurban Online hingga Bantu Pasien Isoman, Ini Serangkaian Aksi Kebaikan di Masa Pandemi

Selanjutnya, taruh baju berlubang yang ingin kamu perbaiki di papan setrika.

Jika sudah tertata dengan rapi, kemudian lihat lubang di baju tersebut dan rekatkan dengan jari-jarimu serekat mungkin.

Langkah berikutnya adalah ambil potongan jaring kecil untuk menutupi lubang tersebut, kemudian letakan Interfacing fusible di atasnya.

Sebelum mulai menyetrikanya, basahi bagian berlubang yang sudah ditutupi dengan air.

Baca Juga: Yang Dilakukan Orang Seindonesia Ini Ternyata Salah Kaprah, Daripada Membuang Air Beras ke Dalam Westafel, Ternyata Lebih Baik Digunakan Untuk Hal Tak Terduga Ini

Gunakan air yang telah disiapkan menggunakan semprotan.

Lalu, tutuplah dengan kain putih.

Sampai langkah ini, kamu bisa mulai menyetrika baju yang ingin diperbaiki tersebut.

Mulailah menyetrika, tapi jangan digeser.