Find Us On Social Media :

Profil Stadion Euro 2020: Kisah Stadion Olimpico, Venue Laga Pembuka Euro 2020

By Mentari DP, Kamis, 3 Juni 2021 | 11:00 WIB

Profil Stadion Euro 2020: Kisah Stadion Olimpico.

Lalu pada tahun 1953, berganti nama menjadi Stadio dei Centomila.

Sempat beberapa kali dirubah desain bangunannya, pada 17 Mei 1953, bangunan stadion ini diresmikan dengan pertandingan sepakbola antara Italia dan Hungaria.

Nah, ketika Italia menjadi tuan rumah penyelenggara Olimpiade pada 1960, stadion ini diberi nama Stadion Olimpico.

Stadio Olimpico menjadi venue upacara pembukaan dan penutupan Olimpiade Musim Panas 1960.

Baca Juga: Profil Stadion Euro 2020: Kisah Stadion Allianz Arena yang Tidak Bersahabat dengan Timnas Jerman