Find Us On Social Media :

Bisa Jadi Alternatif Pengganti KRI Nanggala-402 yang Tenggelam, Inilah 3 Deretan Kapal Selam Paling Canggih dan Paling Merusak di Dunia

By Mentari DP, Selasa, 27 April 2021 | 15:05 WIB

Kapal selam KRI Nanggala-402.

Bahkan kapal ini memiliki delapan tabung torpedo. Di mana tabung-tabung ini bisa meluncurkan rudal anti-kapal.

Bahkan tabung torpedo bisa meluncurka rudal jelajah dengan jangkauan 1.700 kilometer.

2. Kapal Kelas Astute milik Inggris

Kapal kelas Astute merupakan kapal selam serang bertenaga nuklir dan sudah digunakan sejak tahun 2010 oleh Angkatan Laut Kerajaan Inggris.

Kapal selam ini bisa membawa campuran rudal dan torpedo.

Serta dilengkapi rudal jelajah yang dapat menargetkan kapal musuh serta target darat.

3. Kapal Kelas Graney milik Rusia

Kapal Kelas Graney merupakan kapal selam bertenaga nuklir terbaru Rusia.

Kapal selam ini memiliki 24 tabung peluncuran vertikal untuk berbagai rudal jelajah.

Salah satunya P-800 Oniks, yang memiliki jangkauan sekitar 300 kilometer.

Baca Juga: Mati-matian Ingin Kalahkan Amerika, Vladimir Putin Pamer Roket Mematikan yang Sanggup Luluh Lantahkan Rudal Luar Angkasa Musuh, 'Kami Akan Serang dengan Cepat dan Kasar'