Find Us On Social Media :

Ramai Polemik Soal Unggahan SetNeg Mengenai Pernikahan Atta-Aurel, Rupanya Inilah Tugas dan Fungsi Penting SetNeg yang Jarang Diketahui Publik

By Afif Khoirul M, Senin, 5 April 2021 | 13:33 WIB

Unggahan akun Sekretariat Negara tentang kehadiran Jokowi di acara pernikahan Atta dan Aurel

Fungsi Sekretariat Negara

Dalam melaksanakan tugas tersebut, Kementerian Sekretariat Negara memiliki fungsi sebagai berikut:

Dukungan teknis dan administrasi kerumahtanggaan, keprotokolan, pers, dan media kepada Presiden.

Dukungan teknis dan administrasi kerumahtanggaan dan keprotokolan, serta analisis kebijakan kepada Wakil Presiden dalam membantu Presiden menyelenggarakan pemerintahan negara

Dukungan teknis dan administrasi kepada Presiden dalam menyelenggarakan kekuasaan tertinggi atas Angkatan Darat, Angkatan Laut, dan Angkatan Udara.

Dukungan teknis, administrasi dan analisis dalam penyiapan izin prakarsa dan penyelesaian Rancangan Peraturan Perundang-undangan, penyiapan pendapat hukum, penyelesaian Rancangan Keputusan Presiden mengenai grasi, amnesti, abolisi, rehabilitasi, remisi, dan lainnya.

Dukungan teknis, administrasi dan analisi dalam penyelenggaraan hubungan dengan lembaga negara, lembaga non struktural, lembaga daerah, dan lainnya.

Dukungan teknis dan administrasi serta analisis dalam pengangkatan, pemberhentian, dan pensiun pejabat negara, pejabat pemerintah, dan pejabat lainnya yang wewenang penetapannya berada pada Presiden.

Baca Juga: Dikenang Sebagai Pernikahan Tergila di Dunia, Gadis Belia Usia 17 Tahun Ini Mau Saja Dinikahi Kakek Usia 1 Abad Lebih, Terkuak Ada Fakta Mengejutkan Di Baliknya