Find Us On Social Media :

Begini Cara Pijat Atasi Kaki Pegal-pegal, Segera Catat dan Praktikkan

By Maymunah Nasution, Rabu, 10 Maret 2021 | 20:36 WIB

Ilustrasi memijat kaki

Intisari-online.com - Kaki pegal sering didapat saat kita semua menjalani aktivitas yang terlalu banyak.

Hal ini bisa mengganggu kenyamanan seseorang.

Siapa sangka kaki pegal bisa juga terjadi karena sejumlah kondisi dan gangguan kesehatan.

Melansir Verywell Health, penyebab kaki pegal-pegal bisa dipengaruhi banyak faktor, di antaranya:

Baca Juga: Memijat Beberapa Bagian Kaki Ini Bisa Sembuhkan Beberapa Sakit Ini

Baca Juga: Tunggu Apa Lagi? Ayo Pijat Refleksi, Ini Segudang Manfaatnya