Find Us On Social Media :

Siap-siap, Malam Ini Akan Ada Hujan Meteor Geminid yang Lewat di Indonesia, Begini Cara Menyaksikannya!

By Mentari DP, Senin, 14 Desember 2020 | 11:45 WIB

Hujan meteor geminids tahun 2018.

Intisari-Online.com - Pada malam ini, kita akan menyaksikan salah satu keajaiban alam.

Keajaiban alam yang dimaksud adalah fenomena astronomi Hujan Meteor Geminid.

Dan warga Indonesia boleh sedikit berbangga hati.

Sebab, 

Baca Juga: Tidak Resmi dan Seolah Dirahasiakan, Apa yang Sebenarnya Terjadi dalam Pertemuan Trump dan Luhut? Benarkah Seputar Proyek Puluhan Triliun Rupiah?

Pada pukul berapa dan bagaimana caranya apabila ingin menyaksikannya? 

Kepala Bidang Diseminasi Pusat Sains Antariksa Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) Emanuel Sungging mengatakan, hujan meteor dapat diamati selama langit tidak berawan dan bebas dari polusi cahaya.

"Iya (bisa diamati dengan mata telanjang), selama tidak berawan dan kondisinya minim polusi cahaya," kata Sungging saat dihubungi Kompas.com, Minggu (13/12/2020).

Menurut dia, seluruh wilayah Indonesia akan dapat menlihat fenomena alam ini.

"(Teramati) dari semua tempat di Indonesia," paparnya.

Baca Juga: Demi Hancurkan Kapal Amerika dalam Sekejab Mata, Militer China Kerahkan Segala Cara, Termasuk Gunakan 2 Senjata Pemusnah Ini, Lihat Betapa Besar Kekuatannya