Find Us On Social Media :

Tahun 2020 Akan Berakhir, Tapi Puluhan Negara Malah DIterjang Gelombang ke-2 dan ke-3 Virus Corona, Sudah 11 Negara Tembus 1 Juta Kasus Positif, Bagaimana Perkembangan Vaksin?

By Mentari DP, Senin, 16 November 2020 | 15:10 WIB

Ilustrasi virus corona (Covid-19).

Intisari-Online.com - Kita sudah memasuki bulan November 2020.

Artinya sudah hampir 11 bulan sejak pandemi virus corona (Covid-19) yang berasal dari Wuhan, China menyerang ke seluruh dunia.

Dan angka infeksi virus corona di dunia belum juga menunjukkan tanda akan berakhir.

Bahkan, sejumlah negara kini tengah menghadapi gelombang kedua atau ketiga dengan angka kasus lebih tinggi dari sebelumnya.

Baca Juga: Merasa Sangat Panas Akhir-akhir Ini? Begini Penjelasan BMKG Terkait Panasnya Cuaca di Indonesia

Hingga Minggu (15/11/2020), tercatat 54,4 juta kasus infeksi Covid-19 di dunia dengan 1,3 juta kematian dan 37,9 pasien dinyatakan sembuh.

Berikut 11 negara yang memiliki kasus infeksi virus corona melebihi 1 juta:

1. Amerika Serikat: 11.226.218 kasus

2. India: 8.816.401 kasus

3. Brasil: 5.848.959 kasus

4. Prancis: 1.954.599 kasus

5. Rusia: 1.925.825 kasus

Baca Juga: Berpaling dari Australia dan Makin Merapat ke China, 3 Kapal Perang China Masuk Wilayah Timor Leste, Bikin Negeri Kangguru Ketar-ketir Karena Militer Musuh Makin Dekat