Find Us On Social Media :

Mayatnya Diduga Dipotong-potong, Arab Saudi Hukum 8 Terdakwa Kasus Pembunuhan Jamal Khashoggi, Tunangan Khashoggi: Siapa yang Bertanggung Jawab dan di Mana Tubuhnya?

By Mentari DP, Selasa, 8 September 2020 | 12:45 WIB

Jamal Khashoggi.

Intisari-Online.com - Masih ingat soal kematian jurnalis Saudi Jamal Khashoggi pada 2018 silam?

Seperti diketahui bersama, Khashoggi adalah seorang kritikus Putra Mahkota Saudi Mohammed bin Salman.

Dia terakhir terlihat di konsulat Arab Saudi di Istanbul pada 2 Oktober 2018.

Saat itu, dia pergi ke sana untuk mendapatkan dokumen untuk pernikahannya yang akan datang.

Baca Juga: Ketika 200 Negara Pontang-panting Hadapi Pandemi Covid-19, Justru Pariwisata China Berkembang Pesat, Seolah-olah Tak Pernah Ada Pandemi Mematikan

Namun Khashoggi tidak pernah keluar dari gedung itu.

Ada dugaan, mayatnya dilaporkan dipotong-potong dan dipindahkan dari gedung. Sehingga jenazahnya belum ditemukan.

Menghilangnya Khashoggi dengan dugaan dibunuh lantas menyebabkan keributan global.

Lalu bagaimana hasil dari kasus ini setelah dua tahun lamanya?

Baca Juga: Covid Hari Ini 7 September 2020: Ada Tambahan 2.880 Kasus Baru, DKI Jakarta Sumbang 1.046 Kasus di Antaranya