Find Us On Social Media :

China Kerahkan 1,2 Juta Anggota PLA dan 300.000 Lebih Milisi untuk Tangani 'Pertempuran' yang Dianggap Xi Jinping sebagai Ujian Praktis untuk Tentaranya

By Muflika Nur Fuaddah, Jumat, 21 Agustus 2020 | 11:44 WIB

Presiden China, Xi Jinping saat menghadiri latihan militer di Laut China Selatan pada Kamis (13/4/20

Mereka mengevakuasi lebih dari 170.000 penduduk.

Mereka juga menangani lebih dari 3.900 kebocoran dan keadaan darurat perpipaan, dan memperkuat tanggul lebih dari 900 km.

Baca Juga: Tahu Militernya Lebih Kuat, China Terus Provokasi India, Sehingga Hanya Ini yang Bisa Dilakukan oleh Militer India Jika Perang Benar-benar Pecah

"Pertempuran banjir ini adalah ujian praktis dari kepemimpinan dan sistem komando tentara kami, dan kesiapan tempur dan kemampuan tentara untuk melakukan tugas," kata Xi.

Baca Juga: Auto Siaga Tingkat Tinggi Dilakukan China saat AS Kirim Kapal Perusak Berpeluru Kendali ke Selat Taiwan, Kemenham Taiwan: 'Militer Tahu dan Memantau'