Find Us On Social Media :

Namanya Disandingkan dengan Ayah Kim Jong-Un Hingga Che Guevara, Inilah Sosok Hebat Asal Indonesia yang Termasuk dalam 5 Ahli Perang Gerilya yang Diakui Dunia

By Afif Khoirul M, Selasa, 28 Juli 2020 | 18:34 WIB

Pasukan Kopassus mengenakan baret berwarna merah dengan lambang Tribuana Chandraca Satya Dharma.

4. Mao Zedong

Pendiri Republik Rakyat Tiongkok, Mao Zedong, boleh dikatakan sebagai seorang from zero to hero.

Lahir dari keluarga petani miskin, Mao terbiasa bekerja keras sedari dirinya masih kecil.

Tumbuh di lingkungan kaum Proletar membuat Mao muda ikut dalam Revolusi Xinhai untuk menggulingkan Dinasti Qing yang ia anggap selalu menyusahkan rakyat.

Mao kemudian masuk kemiliteran China untuk ikut perang gerilya sejak tahun 1937 melawan tentara Jepang yang menduduki beberapa wilayah di Tiongkok.

Usai Jepang menyerah kepada Sekutu tahun 1945, Mao kemudian memerangi kaum Nasionalis China pimpinan Chiang Kai-shek yang menyebabkan perang saudara di sana.

Dengan taktik gerilyanya, Mao berhasil menendang kaum nasionalis China yang dibekingi Amerika ke Formosa hingga akhirnya Chiang Kai-shek mendirikan negara Taiwan di pulau tersebut.

Baca Juga: Pemimpin Nakal China Ini Membunuh Jutaan Rakyatnya Sendiri dan Membangun Senjata Nuklir, Sesumbar Tak Akan Kalah Meski Bom AS Dijatuhkan Menembus Bumi