Find Us On Social Media :

Keseringan Begadang Sambil Main Ponsel, Tubuh Anda Mungkin Akan Mengalami 5 Perubahan Ini

By Tatik Ariyani, Senin, 11 Mei 2020 | 08:00 WIB

Ilustrasi perempuan yang begadang sambil main ponsel.

5. Kemampuan memori otak menurun

Kemampuan memori otak bisa menurun, jika kita sering melakukan begadang.

Seperti disebutkan di awal, kurangnya pasokan darah dalam otak menyebabkan kondisi ini, Anda akan sering merasakan pusing, dan kurang perhatian.

Hal ini tentu akan memiliki dampak sangat serius pada karis dan akademisi Anda jadi sebaiknya Anda mulai menghetikan kebiasaan ini.

Afif Khoirul M