Find Us On Social Media :

Dikawal Ketat Bak Presiden Hingga Sewa Gerbong Kereta, Beginilah Kisah Bos Yakuza Saat Bebas dari Penjara Prosesnya Tidak Sembarangan

By Afif Khoirul M, Rabu, 22 April 2020 | 17:45 WIB

Mafia Yakuza Jepang

Sampai di stasiun kereta api Nagoya disambut oleh Shateigashira (Kepala kyodai atau saudara) Chihiro Aoyama dan Hirofumi Hashimoto Ketua Dewan Umum atau pimpinan brothers (saudara) dalam struktur yakuza.

Namun rupanya penyambutan semacam ini sudah biasa terjadi di kalangan bos Yakuza.

3. Langsung Potong Rambut

Begitu bebas, Kiyoshi Takayama pun langsung disambut oleh ketua Yamaguchigumi.

Ketua Yamaguchigumi Tsukasa langsung menyebut "Okaerinasai" kepada Takayama saat bertemu.

Setelah tiba di Stasiun Nagoya bukan langsung ke markas Kodokai tetapi Takayama ke tempat pangkas rambut favoritnya dulu, barulah jam 10.20 tiba di markas Kodokai dan 10 menit kemudian Ketua Yamaguchigumi Tsukasa yang juga pendiri Kodokai menyambutnya dengan "Okaerinasai".

Baca Juga: Gejala Usus Buntu Akut Umumnya Dimulai dengan Sakit Perut di Sekitar Pusar Kemudian ke Arah Ini dan Sakitnya Meningkat