Find Us On Social Media :

Inilah Leonidas, Raja Prajurit Lgendaris Yunani Kuno Sparta paling Terkenal yang Bertarung hingga Titik Penghabisan

By Muflika Nur Fuaddah, Rabu, 25 Maret 2020 | 08:00 WIB

Penggambaran Leonidas dalam film '300'

Pada 81 SM penguasa Persia Xerxes membuat rencana untuk menaklukkan Yunani namun gagal.

Orang-orang Yunani menjadi sangat bersatu dalam menghadapi ancaman.

Mereka bahkan membentuk aliansi untuk menghentikan Persia.

Sparta, sebagai kekuatan militer utama Yunani, ditugaskan memimpin pasukan gabungan, dengan Leonidas sendiri menjadi pemimpin mereka di darat.

Baca Juga: Libatkan Anak Sebagai Tumbal, Seperti Inilah Proses Ritual Pengorbanan di Suku Aztec

Jalan menuju Thermopylae

Pada 480 SM bangsa Persia menyerbu Thessaly, daerah pertanian penting di Yunani.

Sparta menyukai teknik defensif dan perlu mencari tempat sempit untuk bertahan, mereka akhirnya menetap di jalur pantai di Thermopylae.

Baca Juga: Semakin Jauh Tom Cruise Berlari Semakin Tinggi Rating Filmnya, Matematika Membuktikannya