Find Us On Social Media :

Pelajaran dari Pasien Sembuh Virus Corona: Jangan Panik, Berikut Kisahnya dari Gejala yang Tak Terdeteksi hingga Minum Obat yang Dijual Bebas

By Muflika Nur Fuaddah, Sabtu, 14 Maret 2020 | 09:55 WIB

Saat dia bekerja, dia mulai merasa tidak enak badan.

"Merasa lelah, badan sakit, sakit kepala, sedikit demam," kata dia.

Kemudian Elizabeth memutuskan untuk pulang.

Dia sempat tidur siang sebentar dan bangun dengan demam yang suhunya terus meningkat menjadi 39,4 derajat celcius.

Baca Juga: Ilmuwan Ungkap Meskipun Bisa Sembuh dari Virus Corona Ternyata Fungsi Paru-Paru Orang yang Pernah Menderita Virus Corona Akan Berkurang Hingga 30 Persen, Inilah Dampak yang Dirasakannya

Elizabeth berpikir, dia menderita flu parah. Tidak terpikir olehnya bahwa itu bisa menjadi virus corona karena gejalanya tidak cocok.

Dia tidak batuk, tidak sesak napas, tidak ada gejala gangguan pernapasan sama sekali.

Beberapa hari kemudian, dia mengetahui bahwa sekitar selusin teman yang pernah ke pesta yang sama juga jatuh sakit.

"Pada hari yang sama, kira-kira pada waktu yang sama di malam hari, dengan gejala yang sangat mirip," kata dia.

Baca Juga: Hanya dalam Sehari, Harta 500 Orang Terkaya di Dunia Lenyap Rp4.903 Triliun, 'Saat Ini Orang-orang Merasa Ketakutan'