Find Us On Social Media :

Bukan di Sungai, Ikan Piranha nan Ganas Ini Ditemukan di Selokan, Warga pun Heboh!

By Editorial Grid, Minggu, 1 April 2018 | 20:00 WIB

"Kami ingin memperjelasnya, kami tidak yakin ada risiko kawanan piranha yang berenang di saluran kami," katanya.

Biasanya, kampanye penggunaan toilet yang baik seperti melarang memasukkan bahan-bahan berbahan plastik seperti tisu basah, produk saniter, kondom, dan popok.

"Hanya ada tiga pengecualian yang boleh disiram di toilet yaitu air kencing, kotoran, dan kertas.

(Baca Juga: Benarkah Vladimir Putin Sosok Pemimpin Ideal? Ini Kondisi Rusia di Bawah Pimpinan Mantan Agen KGB Itu)

Piranha bukan salah satunya," ucap Fluendy. Ikan piranha dapat tumbuh sepanjang 12 cm hingga 50 cm, tergantung pada spesiesnya.

Kendati sering digambarkan sebagai pemangsa dengan rahang kuat dan kerakusan terhadap makanan, serangan fatal dari ikan itu jarang terjadi. (Veronika Yasinta)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Warga Inggris Dikejutkan Penemuan Ikan Piranha di Selokan Air"