Find Us On Social Media :

Turunkan Darah Tinggi hingga Rematik, Begini Cara Memanfaatkan Daun Pandan untuk Kesehatan!

By Masrurroh Ummu Kulsum, Selasa, 27 Maret 2018 | 15:00 WIB

Anda memerlukan 3 lembar daun pandan segar, cuci bersih lalu potong-potong. 

Seduh dengan setengah cangkir minyak kelapa yang telah direbus dan aduk hingga merata.

Setelah dingin, gunakan sebagai obat gosok untuk memijat area yang rematik.

5. Meredakan demam

Seseorang dengan demam akan mengalami peningkatan suhu tubuh, menyebabkan ketidaknyamanan. 

Untuk menurunkan demam, Anda bisa merebus daun pandan dan minum airnya. 

Setelah itu, panas tubuh Anda akan turun perlahan.

BACA JUGA: Setelah WiFi, Sebentar Lagi Akan Muncul LiFi. Apa Perbedaan LiFi dengan WiFi?