Find Us On Social Media :

Coba Perhatikan Bentuk Kaki Anda, Mana yang Lebih Panjang atau Pendek, Ini Bisa Deteksi Kondisi Kesehatan Anda

By K. Tatik Wardayati, Sabtu, 4 Januari 2020 | 16:00 WIB

Bentuk kaki menunjukkan kondisi kesehatan Anda.

 

Intisari-Online.com – Kita telah mengetahui bahwa bentuk bibir bisa menandakan kepribadian seseorang, atau bentuk jari tangan  yang bisa juga menandakan kondisi kesehatan seseorang.

Atau dilihat dari bentuk kuku tangan, maka bisa dilihat kondisi kesehatan seseorang.

Tidak hanya itu, ternyata bentuk kaki pun bisa menjadi tanda kondisi kesehatan seseorang, bahkan garis keturunannya.

Beberapa penelitian juga pernah mengungkapkan bentuk kaki yang bisa dihubungkan dengan kondisi kesehatan seseorang.

Baca Juga: Tulang Kaki dan Pembuluh Darah 'Terlihat', Pembalap Sepeda Tunjukkan Bentuk Kakinya yang 'Mengerikan' Usai Bersepeda Jarak Jauh

Terkait hubungan bentuk kaki yang bisa menandakan suku atau keturunan seseorang sempat menjadi perbicangan di Instagram.

Sebuah akun Instagram bernama @historiadotid sempat mengunggah infografis mengenai hubungan bentuk jari kaki dengan garis keturunan seseorang.

Berikut unggahannya:

Meski ada penelitian lain yang mengungkapkan karakteristik suku / keluarga endemik, seperti kurangnya sidik jari (adermatoglyphia).

Baca Juga: Firaun Tutankhamun, Punya Bentuk Kaki Tak Biasa, karena Jadi 'Korban' Perkawinan Sedarah