Find Us On Social Media :

Dikenal Brutal dan Berani Tantang Pemerintah, Geng Narkoba Meksiko Kini Mulai Tunduk dan Dukung Polisi, Ada Apa?

By Afif Khoirul M, Senin, 18 November 2019 | 15:00 WIB

Geng narkoba meksiko bergabung dengan polisi.

Ini adalah contoh nyata dari rapuhnya kontrol polisi dan militer.

Bahkan pemerintah yang berhasil menangkap anak El Chapo terpaksa harus membebaskannya karena situasi justru semakin berbahaya.

Namun, kabar terbaru justru mengejutkan.

Sebab beberapa tokoh-tokoh kemanan publik Meksiko kini telah bergabung dengan kelompok CJNG yang dipimpin El Mencho.

Sebuah laporan intelijen yang mencakup negara bagian terpadat di Meksiko, Edomex, melaporkan pertemuan telah terjadi, diyakini dengan CJNG, untuk memungkinkan Kartel Sinaloa tidak bergerak bebas.

Sekretaris keamanan Edomex Maribel Cervantes mengkonfirmasi pertemuan tersebut meski tak mengungkapkan berapa banyak pejabat yang terlibat.

Dia berkata, "Kami sadar, dan saya menekankan ini melalui intelijen keamanan, bahwa ada pertemuan dengan pejabat dari berbagai kota beberapa di antaranya kami tidak percaya dan mereka telah dibebaskan dari tugas mereka."

Baca Juga: Aman Untuk Penderita Diabetes, Yuk Cari Tahu Nutrisi Tren Gula Aren dalam Minuman Kekinian!