Find Us On Social Media :

Misteri Hilangnya 90 Ton Emas Milik Sadam Husein Setelah Berakhirnya Perang Irak, Benarkan Disembunyikan Ataukan Dirampas Amerika?

By Afif Khoirul M, Selasa, 12 November 2019 | 19:00 WIB

Ems berton-ton milik Saddam Husein hilang.

Intisari-online.com - Pada tahun 2003, Amerika Serikat melancarkan perang melawan Irak dengan alasan bahwa Irak menyembunyikan senjata pemusnah massal.

Perang Irak telah menyebabkan trauma luar biasa bagi penduduk setempat, awalnya mereka berpikir bahwa Amerika adalah penyelamat mereka.

Namun setelah berakhirnya perang Irak dan jatuhnya Saddam Husein, pemerintah Irak tidak bisa mengatasi kekacauan yang ada.

Faksi Irak dibentuk dan serang teroris terjadi.

Baca Juga: Hari Pneumonia Sedunia 2019, Meskipun Mudah Dicegah dan Diobati Penyakit Ini Masih Jadi Pembunuh Utama Anak-anak Balita

Meskipun pertempuran utama selesai dalam waktu 20 hari, Irak telah berperang selama 8 tahun sejak Amerika mundur pada 2011.

Setelah mundurnya Amerika, organisasi ekstrimis ISIS lahir dan menjadi musuh publik hingga saat ini.

Di balik semua kekacauan itu, ada sedikit keganjilan besar di mana militer AS dituduh mencuri sejumlah besar kekayaan pribadi milik Saddam Husein dari kediaman dan istananya.

Termasuk sejumlah besar dollar AS dan batangan emas.

Baca Juga: Robert Norris, Bintang Iklan Pertama Marlboro yang Tidak Pernah Merokok Itu Meninggal Dunia di Usia 90 Tahun