Find Us On Social Media :

Hadiah Rp1,5 Miliar bagi Penemu Warga Asing yang Hilang di Pulau Sangiang Banten Ini: 'Supaya Korban Cepat Ditemukan'

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 10 November 2019 | 15:45 WIB

Keluarga Koran tiga Warga Negara China yang hilang di Pulang Sangiang, Banten

Di bawahnya terdapat informasi bagi yang menemukan akan diganjar hadiah sebesar USD 50.000 (sekitar Rp 750 juta).

Sebelumnya dilaporkan, tiga warga negara (WN) China hilang di perairan sekitar Pulau Sangiang, Banten, Minggu (3/11/2019).

Mereka merupakan wisatawan yang tengah menyelam di pulau wisata tersebut.

Berdasarkan informasi yang didapatkan pihak Basarnas, ketiganya melakukan penyelaman di perairan Pulau Sangiang bagian timur menghadap Pantai Anyer.

Lokasi tersebut sebetulnya relatif aman dengan kedalaman laut sekitar 15 hingga 30 meter.

Namun, saat melakukan penyelaman, arus laut sedang kencang hingga menyeret ketiga korban.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Rp 1,5 Miliar Dijanjikan bagi Penemu Warga China yang Hilang di Pulau Sangiang Banten"

Baca Juga: Bukti Selalu Ada Hikmah di Balik Musibah, Warga yang Terkena Banjir Ini Tiba-tiba Mendadak Kaya