Find Us On Social Media :

Pablo Escobar Pernah Bakar Uang Rp20 Miliar Demi Menghangatkan Tubuh Putrinya yang Kedinginan

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 11 Agustus 2019 | 12:00 WIB

Pablo Escobar dan uang Bergepok-gepok

Setelah kematiannya dan fragmentasi Kartel Medellin, pasar kokain segera diambil alih oleh saingannya Cali Cartel hingga pertengahan 1990-an ketika para pemimpinnya juga dibunuh atau ditangkap oleh pemerintah Kolombia.

Sekitar 25.000 orang hadir dalam upacara penguburannya.

Escobar masih diingat oleh kaum miskin Medellin sebagai dermawan.

Dia telah menjadi subyek banyak buku, film, dan serial televisi, termasuk "Narcos" dan "Escobar: Paradise Lost."

Banyak orang tetap terpesona oleh penjahat utama, yang pernah memerintah salah satu kerajaan narkoba terbesar dalam sejarah.

Baca Juga: Hari Terakhir Sultan Suleiman I: Kematiannya Dirahasiakan 42 Hari, Organ Dalam Dikeluarkan, Dilumuri Wangi Kesturi, dan Doa Dilaksanakan Diam-diam