Find Us On Social Media :

Bidan Ini Bagikan Foto-foto saat Dirinya Berhasil Lahirkan Bayi Sungsang Secara Alami, Salut!

By K. Tatik Wardayati, Kamis, 11 April 2019 | 16:30 WIB

 

Intisari-Online.com – Bayi dalam rahim dengan posisi sungsang, biasa dialami oleh banyak ibu. Dan ini bisa mereka alami sejak trimester kedua hingga trimester ketiga.

Banyak yang menyarankan agar wanita yang hamil bayi sungsang untuk melakukan sujud agar bayinya bisa masuk ke jalan lahir. Ada yang berhasil, beberapa akhirnya tidak bisa.

Ketika ibu hamil mengalami bayi sungsang, maka dokter selalu merekomendasikan untuk melahirkan secara operasi caesar.

Baca Juga : Bayi Dilahirkan Paksa di Usia Kandungan 36 Minggu Setelah Ibunya Dibunuh: Ini Risiko Persalinan Sebelum 39 Minggu, Termasuk Risiko Kematian Dini

Namun, seorang ibu yang berprofesi sebagai bidan ini, dapat melahirkan bayinya yang sungsang secara alami.

Pada minggu-minggu terakhir kehamilannya, Mel, mengetahui bahwa bayinya dalam posisi sungsang.

Tidak seperti bayi normal yang kepala berada di bagian bahwa menuju jalan lahir, bayi sungsang ini dengan posisi bagian bawah badan bayi berada di bawah.

Baca Juga : Mengeluh Sakit Hingga Perutnya Menggembung, 45 Menit Kemudian Wanita Ini Melahirkan Tanpa Pernah Merasa Hamil