Find Us On Social Media :

(Foto) Saat Para Remaja Diminta Mengedit Foto Selfie Mereka, Terlihat Cantik Sih, Tapi Bisa Bahayakan Mental!

By Tatik Ariyani, Rabu, 6 Februari 2019 | 09:00 WIB

Situs itu juga menyebut tidak akan ada puasnya orang dengan jenis konten yang muncul setiap harinya dan itu bisa membuat kecanduan secara visual.

"Mengonsumsi terlalu banyak konten ini sangat membahayakan kesehatan mentalmu," tambah situs itu.

Lalu, apa yang bisa kita lakukan tentang semua ini?

Anda bisa mulai dengan berhenti mengikuti (follow) orang dan akun yang membuat Anda merasa menjadi 'sampah'.

Memang tidak ada perbaikan yang cepat dan mudah untuk menciptakan budaya mencintai dan menerima diri sendiri, namun kita bisa mulai mengambil langkah untuk mewujudkan tersebut.

Baca Juga : Selalu Sisihkan Waktu untuk Liburan Keluarga, Itu 'Investasi Kebahagiaan' Terbaik untuk Masa Depan Anak Anda