Find Us On Social Media :

Pengganti Nasi, Inilah 4 Makanan yang Bisa Bikin Perut Cepat Kenyang

By Afif Khoirul M, Senin, 21 Januari 2019 | 15:00 WIB

Kleiner juga menyarankan konsumsi makanan tinggi protein yang rendah lemak dan karbohidrat, seperti ikan salmon, untuk memberikan kita kekuatan berakivitas.

Jangan lupa tambahkan kacang-kacangan atau biji-bijian ke dalam sereal.

Baca Juga : 10 Manfaat Jepan alias Labu Siam yang Jarang Diketahui. Salah Satunya Bisa Tingkatkan Fungsi Otak, Lo!

Bisa juga menambahkan oatmeal serta salmon dan mentimun untuk roti panggang dengan biji-bijian utuh.

Atau tuna untuk ditambahkan ke menu salad makan siang.

"Untuk makan malam kamu bisa mengonsumsi pasta dan serta snack buah dan yogurt," kata Kleiner.