Find Us On Social Media :

Berapa Jumlah Serat yang Dibutuhkan Agar Tubuh Kita Tetap Sehat?

By Adrie Saputra, Selasa, 22 Januari 2019 | 07:30 WIB

Olahraga dan pola makan

Beberapa orang menganggap, bila dirinya sudah melakukan olahraga dan aktivitas fisik, maka mereka bisa makan apa saja.

Namun anggapan ini tidak selamanya benar.

Menurut Reynolds, orang-orang yang aktif secara fisik, memang sudah mengurangi risiko penyakit jantung dan diabetes tipe 2 di masa mendatang.

Ada pun keputusan untuk memilah makanan adalah cara lain untuk melindungi kesehatan.

"Penelitian ini menunjukkan, memilih biji-bijian, sayuran, kacang-kacangan, dan buah utuh adalah pilihan yang baik untuk dijadikan makanan pokok dan camilan," ujar Reynolds.

Penelitian ini muncul seiring meningkatnya popularitas diet rendah karbohidrat, seperti diet keto. Namun, seperti yang ditunjukkan oleh penelitian ini, dan terdahulu--diet seimbang adalah yang terbaik jika ingin makan untuk tujuan kesehatan.

Baca Juga : Gisel Gugat Cerai Gading: Pikirlah Seratus Bahkan Seribu Kali Sebelum Memutuskan untuk Bercerai