Find Us On Social Media :

5 Manfaat Kesehatan dari Wortel, Bukan Cuma untuk Kesehatan Mata

By K. Tatik Wardayati, Senin, 28 Januari 2019 | 16:00 WIB

Intisari-Online.com – Jika Popeye menyuruh kita memakan bayam ketika kita kecil, kemungkinan Bugs Bunny akan membuat kita meraih wortel yang renyah itu.

Ya, ternyata kedua sayuran tesebut memberikan manfaat bagi kesehatan tubuh kita.

Berikut ini beberapa manfaat kesehatan yang diberikan dari sayuran akar berwarna oranye, seperti dilansir dari medicaldaily.

Baca Juga : Pernah Dengar Jus Wortel Campur Jahe? Ternyata Manfaatnya Sangat Luar Biasa, Ini Cara Membuatnya!

Kesehatan jantung

Karena tinggi serat larut, dikatakan bahwa wortel dapat mengurangi kadar LDL dan meningkatkan kadar HDL dalam darah kita.

Ini dapat mengurangi risiko menderita pembekuan darah dan pada gilirannya, terkait komplikasi jantung.

Baca Juga : Minum Campuran Bayam, Wortel, dan Lemon di Pagi Hari Saat Perut Kosong, Racun dalam Tubuh Hilang