Find Us On Social Media :

Setelah Disekap dalam Kandang Kecil, 375 Ekor Kucing Ini Berhasil Diselamatkan dari Rumah Jagal

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 9 Desember 2018 | 18:45 WIB

Sempat populer di Provinsi Guangdong sebelum dilarang pada 2007.

April lalu, dua bersaudara ditangkap setelah mencuri delapan ekor kucing peliharaan di mana mereka berniat menjualnya ke restoran untuk dijadikan makanan.

Grup yang berbasis di Hong Kong, Animals Asia, mengemukakan empat juta ekor kucing dan 10 juta ekor anjing dibunuh setiap tahunnya di China untuk dijadikan makanan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "375 Ekor Kucing Diselamatkan dari Rumah Jagal Ilegal di China"