Find Us On Social Media :

Siapa Sangka, Makan Belalang Akan Memberi Manfaat Kesehatan Seperti Ini Bagi Manusia

By Afif Khoirul M, Rabu, 5 Desember 2018 | 16:00 WIB

Beberapa bahan dasar makanan yang merupakan sumber protein juga dapat dibuat tepung.

Baca Juga : Cara Mengobati Biduran Secara Alami Tanpa Obat Kimia tapi Tetap Manjur

Sebagai bahan baku berbagai olahan makanan, tepung memiliki beberapa keistimewaan, antara lain rasa yang sama dengan bahan dasar pembuatnya, dapat disimpan lama dan praktis dalam penggunaannya.

Manfaat Belalang Untuk Kesehatan Manusia

Belalang biasa dimanfaatkan menjadi lauk-pauk bagi warga yang tinggal di daerah kering, seperti Gunung Kidul. Namun tidak semua orang bisa mengkonsumsinya karena alergi (gatal-gatal).

Belalang darat biasa mencari tempat yang keras dan memukul-mukulkan ekornya jika akan bertelor. Telurnya berkhasiat untuk mengobati jerawat.

Baca Juga : Malaysia 'Marah' dan Klaim Cendol Berasal dari Negaranya, Indonesia: Tidak Apa-apa

Belalang bersifat panas dan kering, konsumsi dalam jumlah banyak dapat melangsingkan tubuh.

Belalang juga mempunyai khasiat untuk mengobati berbagai penyakit, seperti sakit kuning, sesak nafas karena batuk, setip/kejang dan infeksi sumsum tulang.

Untuk mengobati sakit kuning, dilakukan dengan menghirup asap pembakaran sepuluh ekor belalang.

Sesak nafas karena batuk dapat diobati dengan mengkonsumsi ramuan tepung belalang (5 ekor) yangg dicampur dengan 1 sendok makan arak manis, setiap pagi dan sore. (Fauzie Pradita Abbas)

Artikel ini telah tayang di tribunjabar.id dengan judul Sering Dianggap Remeh, Ternyata Ini Manfaat Belalang Jika Dimakan Manusia