Find Us On Social Media :

Kisah-kisah Pilu Saat Seorang Kakak Takut Tidak Disayang Lagi Setelah Adiknya Lahir, Hingga Ada Tega yang Membunuh Adiknya!

By Masrurroh Ummu Kulsum, Kamis, 15 Maret 2018 | 15:30 WIB

(Baca juga: Ponsel Berisi Ratusan Foto Selfie dengan Korban Pembunuhan Ini Ternyata Milik Sepasang Kanibal!)

Hal serupa dialami pengguna Facebook bernama Siti Rahmasari. Dari tetangga hingga keluarga sering meledeki anak perempuannya tidak akan lagi disayang orangtua jika adiknya telah lahir.

Saat masih berada di RS setelah melahirkan, sang kakak yang diajak menengok adiknya menutupi wajah adiknya dengan selimut ketika ibunya lengah.

Dalam kolom komentar di postingan tersebut banyak warganet yang sepakat bahwa lingkungan memegang peranan penting untuk mempengaruhi pemikiran anak kecil.

Sebaik apapun orangtua telah merawat anaknya, tapi jika ia mendengar hal negatif terus menerus, hal itu akan menjadi sugesti anaknya.

Jadi, Mega berpesan agar orang-orang harus menjaga ucapannya di depan anak  anak kecil yang akan memiliki adik.

Ucapkanlah hal baik seperti "Wah, hebat ya, kamu sudah mau jadi abang lho, jaga adikmu baik2 ya!".

Dan janganlah lagi mengucapkan "Kamu itu tidak akan disayang, sudah mau dibuang, tuh udah ada dedek baru!

(Baca juga: )