Find Us On Social Media :

Ternyata Selama Ini Kita Salah! Santan Tidak Mengandung Kolestorel Sama Sekali

By Aulia Dian Permata, Minggu, 25 Februari 2018 | 13:15 WIB

Diana berkata bahwa santan juga mengandung asam laurat (lauric acid) yang merupakan asam lemak rantai sedang.

(Baca Juga: )

Dapat digunakan sebagai sumber energi, asam lemak dalam santan ini sebenarnya masih diperlukan tubuh walaupun dalam jumlah sedikit. 

Takaran saji yang direkomendasikan oleh dokter spesialis gizi ini hanya seperempat hingga setengah cangkir. 

Sebagai subtitusi, Anda juga bisa menggunakan susu segar atau susu UHT dalam memasak.(Shierine Wangsa Wibawa)

(Baca Juga: )

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul