Find Us On Social Media :

Jangan Tunda-tunda Lagi, Segera Tinggalkan Pekerjaan Anda Jika Terjadi 6 Tanda Ini

By Tatik Ariyani, Selasa, 12 Desember 2017 | 15:45 WIB

Intisari-Online.com - Bekerja, seharusnya Anda masih bisa melakukan hal-hal menyenangkan yang Anda inginan.

Atau masih mempunyai banyak waktu untuk berkumpul bersama orang-orang yang kita cintai.

Namun, jika pekerjaan Anda justru membuat Anda merasa enggan untuk kembali, Anda perlu mempertanyakannya.

Apakah perkerjaan itu cocok untuk Anda? Untuk psikologi Anda.

BACA JUGA: 

Dilansir dari thisisinsider.com, the Depression Center di University of Michigan, mengungkapkan bahwa 2% sampai 4% pekerja AS menderita depresi, dan sampai 50% pekerja tersebut mengalami ketidakmampuan jangka pendek. 

Depresi menelan biaya lebih dari $ 44 miliar (sekitar 596,8 triliun rupiah) per tahun untuk produktivitas yang hilang. 

Sekitar 81% dari hal tersebut disebabkan oleh kinerja pekerja yang kurang baik karena pekerjaan mereka.

Maka dari itu, penting bagi Anda untuk mengetahui apakah pekerjaan Anda menjadi penyebab depresi atau masalah kesehatan mental lainnya.

Beriut ini adalah beberapa tanda bahwa pekerjaan Anda dapat mempengaruhi kesehatan mental Anda:

1. Anda tidak bisa bangkit dari tempat tidur di pagi hari

BACA JUGA: