Find Us On Social Media :

Ingin Pindah Ke Luar Negeri? Pulau Pitcairn Ini Memberikan Tanah Gratis Bagi yang Mau Tinggal di Sana

By Aulia Dian Permata, Jumat, 8 Desember 2017 | 15:30 WIB

Sejak kejadian itu, orang-orang mulai meninggalkan Pitcairn dan menjadikannya sebagai pulau yang asing.

Jacqui Christian, yang mewakili pulau itu menyatakan bahwa banyak sekali pertanyaan dari orang-orang yang berencana pindah ke Pitcairn, tapi, hanya ada satu orang yang sudah sepakat untuk segera pindah.

Christian berpendapat Pulau Pitcairn memang nampak asing dan berada di tengah lautan, namun begitu Anda datang, Anda tidak ingin pergi lagi.

Pulau Pitcairn sangat bersih dari polusi dan Anda bisa melihat bintang dengan jelas tanpa teropong.

Apakah Anda berminat untuk mendaftarkan diri dan pindah ke Pulau Pitcairn?

(BACA JUGA :)