Kalender Bulan November 2021 Lengkap: Ada Peringatan Hari Guru Nasional, Ini Hari-hari Peringatan Lainnya Agar Tak Terlewat

Tatik Ariyani

Editor

Kalender November 2021
Kalender November 2021

Intisari-Online.com -Pada kalender bulan November 2021 atau bulan ke-11 terdapat 30 hari.

Dilihat dari penanggalan Islam, 1 November 2021 jatuh pada hari Senin, 25 Rabiul Awal 1443 H.

Pada kalender bulan November ini terdapat peringatan yang sangat penting yakni Hari Guru Nasional yang jatuh pada tanggal 25 November.

Baca Juga: Cek Kalender Bulan November 2021 Lengkap, Hari Ini Peringatan Hari Anak Sedunia, Simak Juga Hari-hari Peringatan Lainnya Agar Tak Terlewat

Pada tahun ini, tema Hari Guru Nasional 2021 adalah "Bergerak dengan Hati, Pulihkan Pendidikan".

Hari Guru Nasional yang berbarengan dengan hari jadi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI), diperingati untuk mengapresiasi, mendukung, serta mendorong kualitas guru Tanah Air.

Selain Hari Guru Nasional, pada kalender bulan November 2021 juga terdapat banyak hari besar nasional dan internasional.

Baca Juga: Simak Kalender Jawa Bulan November 2021 Beserta Daftar Lengkap Hari Baik dan Hari Buruk yang Perlu Anda Perhatikan

- 3 November: Hari Kerohanian

- 5 November: Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional

- 6 November: Hari Internasional Bagi Penyelamatan Lingkungan Dari Perang dan Konflik Bersenjata

- 8 November: Hari Perencanaan Kota Dunia

- 9 November: Hari Penemu

- 9 November: Hari Kebebasan Sedunia

- 10 November: Hari Ganefo

- 10 November: Hari Pahlawan

- 12 November: Hari Kesehatan Nasional

Baca Juga: Tanggal 19 November 2021 Termasuk Hari Buruk? Ini Kalender Jawa Bulan November 2021 Beserta Daftar Lengkap Hari Baik dan Hari Buruk yang Perlu Anda Perhatikan

- 14 November: Hari Brigade Mobil (BRIMOB)

- 14 November: Hari Diabetes Dunia

- 16 November: Hari Toleransi Internasional

- 17 November: Hari Suez

- 17 November: Hari Pelajar Internasional

- 17 November: Hari Kanker Paru-Paru Sedunia

- 19 November: Hari Geographic Information Systems

- 19 November: Hari Pria Internasional

- 20 November: Hari Anak Internasional

- 21 November: Hari Pohon

- 21 November: Hari Halo Sedunia

- 21 November: Hari Televisi Sedunia

- 22 November: Hari Perhubungan Darat

- 24 November: Hari Evolusi

- 25 November: Hari Guru (PGRI)

- 25 November: Hari Internasional Kekerasan Terhadap Perempuan

- 26 November: Hari Tanpa Belanja

- 28 November: Hari Menanam Pohon Indonesia

- 29 November: Hari ulang tahun KORPRI

- 29 November: Hari Solidaritas Internasional Bagi Rakyat Palestina

Artikel Terkait