Find Us On Social Media :

Sudah Diciduk, Inilah 7 Fakta yang Terungkap dari Sekte Kerajaan Ubur-Ubur

By Adrie Saputra, Kamis, 16 Agustus 2018 | 16:45 WIB

Mengutip dari Detik.com, hampir semua dokumen menggunakan kode dan rumus angka yang sulit dipahami orang normal.

Banyak keanehan dalam dokumen yang disita di Kerajaan Ubur-Ubur.

Baca juga: Siapa Sangka, 5 Anggota Keluarga Kerajaan Inggris ini Jalin Persahabatan Erat dengan Selebritas

6. Anggota Sekte

Dalam kegiatannya, rupanya warga disekitar malah tidak ada yang menjadi anggota.

Mengutip dari tribunnews.com, kebanyakan anggota berasal dari Jawa Timur dan Jawa Tengah.

7. Sekte Dianggap Menyimpang

AS dan RC, keduanya melakukan aktivitas yang menyimpang yang diketahui oleh masyarakat.

Mengutip dari tribunews, masyarakat lapor karena ada keresahan zikir tengah malam dan pemandangan-pemandangan tidak lazim.

Pengikut Kerajaan Ubur-ubur tidak pernah terlihat menjalankan ibadah salat berjamaah di masjid mau pun di musala.

Parahnya lagi, menurut keterangan warga anggota Kerajaan Ubur-ubur kerap mengajarkan keyakinan mereka ke warga sekitar.

Dari keterangan sementara, sang istri (AS) mengaku sebagai Ratu Kidul yang menganut agama Sunda Wiwitan yang mengakui ajaran agama Islam.

Itulah tadi 7 fakta sekte Kerajaan Ubur-Ubur, hingga kini kasus ini masih didalami oleh pihak berwajib. (Intisari-Online.com/Adrie P. Saputra)

Baca juga: Dari Kerajaan Ubur-ubur Hingga Gerbang Surga, Inilah 5 Sekte Teraneh yang Pernah Ada