Find Us On Social Media :

Satu Hari di Venus Lamanya 8 Bulan di Bumi, Berikut 8 Fakta Unik Venus

By Muflika Nur Fuaddah, Rabu, 18 Juli 2018 | 20:00 WIB

Venus membutuhkan waktu 243 hari Bumi untuk sekali berotasi.

Tetapi Venus mengelilingi Matahari hanya dalam 225 hari Bumi.

Ini berarti, anehnya, satu hari di Venus lebih lama dari setahun.

Dan malam-malam di Venus akan berlangsung selama 120 hari. Atau tiga bulan Bumi!

Baca Juga: Maksud Hati Ingin Curhat eh Fatmawati Malah Ditembak Bung Karno dengan Pernyataan Cinta

5. Tekanan Atmosferanya Sangat Tinggi

Tekanan di Venus 92 kali lebih tinggi dari tekanan di Bumi.

Atmosfer juga sebagian besar terdiri dari karbon dioksida, dengan awan asam sulfat yang menyapu planet ini.

Ini menangkap banyak panas dan menjelaskan mengapa suhu di Venus begitu tinggi.

Baca Juga: Sudah Sejak 2002, Inilah Permintaan Stephen Hawking sebagai Tulisan di Atas Batu Nisannya

6. Dinamai berdasarkan Dewi Romawi

Venus adalah dewi kecantikan dan cinta Romawi.