Find Us On Social Media :

Cukup Lakukan 4 Hal Ini, Anda Telah Ikut Gerakan 'Ayo Tertib Sampah' untuk Jadi Tuan Rumah Baik Pada Asian Games 2018

By Tatik Ariyani, Jumat, 22 Juni 2018 | 22:00 WIB

Jangan meninggalkan sampah selesai menyaksikan serangkaian pertandingan!

3. Hindari penggunaan kemasan plastik sekali pakai

Plastik sekali pakai lebih mungkin menghasilkan sampah, jadi lebih baik gunakan tempat yang bisa digunakan berulang kali.

4. Pilah sampah berdasarkan jenisnya

Beda jenis sampah, beda pula perlakuannya. Jadi, pilahlah samph sesuai dengan jenisnya.