Find Us On Social Media :

Imunisasi Bayi di Tengah Hutan, Beginilah Perjuangan Tenaga Kesehatan di Pedalaman Papua

By intisari-online, Kamis, 21 Juni 2018 | 18:30 WIB

Menurut Informasi yang didapatkan dari Merixz, bayi itu bernama Bennydiktus putra dari Hermina yang saat itu berusia kurang lebih 2 bulan.

Jenis imunisasi yang diberikan adalah Imunisasi BCG dan Polio. Menurut Wahid, terbatasnya saluran informasi berdampak pada kurangnya pemahaman masyarakat tentang pentingnya imunisasi bagi anak.

Hal ini membuat masyarakat enggan membawa anaknya untuk mendapatkan imunisasi.

Sulitnya medan membuat masyarakat lebih memilih mencari makan di hutan untuk memenuhi kebutuhan hidup dibanding harus berjalan menuju puskesmas dan mendapatkan imunisasi untuk anak mereka. (Luthfia Ayu Azanella)

BACA JUGA: Suku Fore di Papua Nugini Doyan Makan Otak Manusia, Begini Akibatnya pada Tubuh Mereka

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kisah Tenaga Kesehatan di Pedalaman, Imunisasi Bayi di Tengah Hutan".