Find Us On Social Media :

Contoh Bela Negara di Lingkungan Sekolah, Masyarakat, Berbangsa, dan Bernegara

By Ade S, Kamis, 14 Maret 2024 | 13:03 WIB

Upacara Kegiatan Pembentukan Kader Bela Negara Tingkat Nasional berlangsung di halaman kantor Badan Pendidikan dan Pelatihan Kementerian Pertahanan, di Salemba, Jakarta, Kamis (22/10). Temukan beragam contoh bela negara di lingkungan sekolah, masyarakat, berbangsa dan bernegara yang menginspirasi patriotisme sejati.

Contoh Bela Negara di Lingkungan Sekolah, Masyarakat, Berbangsa, dan Bernegara

Sekolah:

* Mengikuti upacara bendera dengan khidmat.

* Mengamalkan Pancasila dan UUD 1945 dalam kehidupan sehari-hari.

* Menghormati guru dan staf sekolah.

* Menjaga kebersihan dan keindahan sekolah.

* Belajar dengan tekun dan giat untuk meraih prestasi.

* Mengikuti kegiatan ekstrakurikuler yang positif, seperti paskibra, pramuka, dan PMR.

* Menjaga persatuan dan kesatuan antar siswa.

* Menaati peraturan sekolah.

* Melestarikan budaya bangsa.

Baca Juga: Bagaimana Pembangunanan yang Sesuai dengan Pancasila Merespons Golongan Putih dalam Pemilu?