Membersihkan Lantai Keramik

K. Tatik Wardayati

Penulis

Membersihkan Lantai Keramik

Intisari-Online.com – Ubin keramik dengan berbagai variasi sekarang populer dipasang di rumah-rumah modern. Ubin keramik bervariasi dalam warna, ukuran, gaya, dan tentu saja biaya. Ubin ini begitu populer karena menciptakan keindahan pada ruangan dan mudah dibersihkan.

Apakah ubin keramik tersebut digunakan di lantai atau di dinding, sebenarnya ubin keramik mudah dirawat jika mengikuti prosedur standar pembersihan dan pemeliharaan. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam pembersihan dan perawatan ubin keramik tersebut, yaitu:

Selamat membersihkan lantai keramik Anda. (pelbagai sumber)