Find Us On Social Media :

8 Peninggalan Kerajaan Majapahit Beserta Gambarnya, Yuk Simak!

By Muflika Nur Fuaddah, Jumat, 3 Maret 2023 | 15:36 WIB

(Ilustrasi) Kerajaan Hindu-Budha - Peninggalan Kerajaan Majapahit, Beserta Gambarnya

Baca Juga: Cara Menghitung Weton Berdasarkan Weton Sisa Neptu, Mudah Banget!

Candi Wringin Lawang atau Gapura Wringin Lawang terletak di Desa Jatipasar, Trowulan, Mojokerto.

Gapura setinggi 15,5 meter ini diduga sebagai pintu gerbang ke kediaman Mahapatih Gajah Mada.

2. Candi Pari

Candi Pari adalah bangunan yang dibangun di Desa Candi Pari, Porong, Sidoarjo, pada masa pemerintahan Hayam Wuruk.

Bangunannya disusun dari batu bata segi empat yang menyerupai pura di Bali.

3. Candi Bajang Ratu

Candi Bajang Ratu atau Gapura Bajang Ratu adalah gapura terbesar Kerajaan Majapahit yang terletak di Desa Temon, Trowulan, Mojokerto.

Dari Kitab Negarakertagama, diketahui bahwa gapura ini berfungsi sebagai pintu masuk ke bangunan suci.