Find Us On Social Media :

Jelaskan Perkembangan Trem pada Masa Pemerintah Belanda hingga Masa Sekarang!

By Muflika Nur Fuaddah, Jumat, 30 Desember 2022 | 18:10 WIB

Jelaskan perkembangan trem pada masa pemerintah Belanda hingga masa sekarang!

Intisari-Online.comJelaskan perkembangan trem pada masa pemerintah Belanda hingga masa sekarang!

Pertanyaan seputar 'Jelaskan perkembangan trem pada masa pemerintah Belanda hingga masa sekarang!' ada di halaman 32 dalam buku Sejarah kelas X dalam Kurikulum Merdeka.

Namun sebelum dapat jelaskan perkembangan trem pada masa pemerintah Belanda hingga masa sekarang, Anda harus tahu bahwa Trem adalah transportasi yang sempat populer di era kolonial.

Trem mulai beroperasi pada 1869 di Batavia dan 1889 di Surabaya.

Setelah beroperasi, trem mula berkembang dari yang mulanya trem tenaga kuda, menjadi trem uap dan trem listrik.

Ketika itu, kehadiran trem memberikan cukup banyak manfaat bagi rakyat Indonesia, bahkan para serikat buruh banyak yang bergantung pada transportasi ini.

Akan tetapi, pada akhirnya trem dihilangkan di Indonesia.

Trem dihilangkan di Jakarta pada 1962 di Jakarta dan sudah tidak digunakan lagi di Surabaya sejak 1970-an.

Lantas, bagaimana sejarah dan perkembangan trem pada masa Hindia Belanda hingga sekarang?

Trem dibangun pertama kali pada tahun 1911 dan pada tahun 1927.

Setelah Indonesia merdeka, perusahaan Djawatan Kereta Api mengambil alih trem dari Belanda pada tahun 1945.

Baca Juga: Peristiwa Rengasdengklok dan Cerita Bung Hatta tentang Sahur pada Hari Ke-9 Puasa: 'Tak Ada Nasi, yang Kumakan Ialah Roti, Telur, dan Ikan Sarden'