Penulis
Intisari-online.com -Batuk dan pilek memang terkadang menyiksa teruma jika kita sedang melakukan aktivitas.
Untuk meredakan batuk terkadang kita sampai membutuhkan obat-obatan.
Namun, dengancara pijatini mungkin Anda tak perlu khawatir harus memerlukan obat segera.
Meski tak menggunakan obatcara pijatini mungkin bisa menjadi solusi alternatif bagi Anda.
Berikut ini, adacara pijatyang ampuh untuk meredakan batuk, bahkan juga bisa menghentikan pilek.
Anda hanya perlu mempraktikkancara pijatini di bagian tertentu khususnya 3 titik penting yang menjadi penyebab batuk dan pilek.
Lantas bagaimanacara pijatuntuk menghentikan batuk?
Menurut seorang ahliJepang Yasuko Kawamura, melalui tayangan YouTube nya, ada 3 titik yang perlu Anda pijat.
Cara pijattitik penting ini disebut denganAcupressure for Runny Nose.
Acupressureadalahcara pijatdengan menekan bagian syaraf tergantung penyakit atau keluhan.
Acupressureini, bisa mengobati banyak keluhan, dan bisa anda praktikkan sendiri di rumah.
Cara pijatini, yang perlu anda lakukan pada titik pijat batuk pilek menggunakan minyak terapi maupun tidak.
Berikut ini cara pijat pada tiga titik saat mengalami flu.
1. Titik antara kedua mata, atau jembatan hidung
Titik ini disebut Bladder 1.
Cara pijatpada bagian ini adalah dengan memijatnya selama sepuluh detik, kemudian lepaskan selama beberapa detik.
Kemudian, ulangi lagicara pijatpada bagian ini setidaknya selama sepuluh kali.
2. Titik yang ada di pinggir lubang hidung kanan dan kiri
Titik ini biasanya dikenal dengan sebutan Large Instestine 20.
Cara pijatbagian ini sebenarnya hampir sama dengancara pijatsebelumnya.
3. Titik di bawah lubang hidung, antara bibir dan hidung
Namanya hampir sama dengan di atas yaitu, Large Instestine 19.
Cara pijatbagian ini Anda perlu menekan ini sama seperti di atas, untuk mengatasi batuk dan pilek.
Anda hanya perlu menekannya selama sepuluh detik dan ulangi, namun pada bagian yang berbeda.
Kemudian, yang perlu Anda perhatikan daricara pijatbagian ini adalah, Anda perlu menekannya titik ini dengan lembut dan terasa.
Anda tidak perlu menekannya dengan keras, karena bisa menyakiti syaraf.
Jika Anda melakukancara pijatini dengan baik dan mengulanginya beberapa kali sehari, gejala pilek dapat sembuh.
Baca Juga: Ini Cara Pijat Cegah Sembekit dan Lancarkan BAB, Praktikkan 12 Langkah Ini