Find Us On Social Media :

Tak Perlu Banyak Tenaga Bersihkan Talenan hingga Kompor saat Lebaran, Coba Saja Cara-cara Mudah Bersihkan Perabot Dapur Ini

By Tatik Ariyani, Rabu, 4 Mei 2022 | 09:00 WIB

Membersihkan dapur dengan mudah

Untuk menghilangkan noda pada talenan, kita bisa menggunakan baking soda yang digosok dengan lemon atau spons pencuci piring.

3. Membersihkan pisau berkarat

Untuk menghilangkan karat dari pisau, cukup rendam pisau dalam air hangat yang telah dicampur dengan air lemon selama 10 menit.

4. Membersihkan kompor gas

Gunakan baking soda, cuka dan lap untuk membersihkan permukaan kompor atau bagian lainnya yang berkerak.

5. Membersihkan microwave

Peras air lemon ke dalam mangkuk yang berisi 1/2 gelas air.

Didihkan air dalam microwave selama 3 menit.

Matikan microwave, namun tetap letakkan air lemon di dalam microwave selama 5 menit agar uap mengendurkan kotoran.

Selanjutnya, bersihkan dengan spons.

Baca Juga: Tidak Perlu Gonta-ganti Deterjen yang Tepat, Ini 3 Tips Pencegahan dan Cara Tepat Membersihkan Noda Deodoran pada Pakaian Putih

Baca Juga: Jangan Sampai Gagal Irit, Ternyata Ini Efek Cuci Motor Pakai Sabun Cuci Piring